Gitaris Asking Alexandria, Ben Bruce mengaku sedang menggarap album baru. Meski masih enggan mejelaskan kapan ia akan louncing Tapi album solonya akan berbeda dengan album-album sebelumnya bersama Asking Alexandria, di album ini Ben ingin menggali sisi lembut dari musik rock untuk proyek solo tersebut.
Berkata kepada Artist Direct, Ben menjelaskan, "Saya pikir (album) ini akan mengejutkan banyak orang. Saya tidak tahu apa yang semua orang mengharapkan, tapi album solo ini jelas tidak seperti Alexandria. Tidak ada yang cadas."
"Ada beberapa lagu klasik rock 'n' roll lagu di sana," tambah gitaris tersebut. "Sungguh, banyak rock lembut. Saya bisa membandingkannya dengan band-band seperti Keane atau Oasis. Musiknya bakal menenangkan dan dingin. Saya juga menyanyi, nggak gitaran dulu. Hehehe..." lanjutnya.
Kita tunggu louncingnya, deh, Ben!